Plester Hansaplast Disney Mickey & Friends melindungi luka gores dan luka iris Si Kecil dari kotoran dan bakteri. Kualitas Hansaplast yang terpercaya menjamin posisi plester tidak akan bergeser. Bantalan luka yang tidak lengket, melindungi luka sehingga plester dapat dilepaskan dengan mudah dan tidak sakit. Dengan warna yang ramah di kulit, Si Kecil akan senang dalam memilih plester Hansaplast Disney Mickey & Friends favoritnya – dan mengubah sedihnya menjadi senyuman.
NART: 48670-09000-03
Baca selengkapnya tentang produk kami
Kenyamanan untuk Si Kecil
Memiliki luka akan menciptakan ketidaknyamanan, terutama bagi anak-anak. Untuk perawatan luka yang tepat, penting bagi Si Kecil untuk merasa nyaman dan terlindungi. Melalui keamanan dan kenyamanan, ajak Si Kecil untuk melanjutkan aktivitas mereka sesegera mungkin!
Dengan plester Hansaplast Disney Mickey & Friends, buat Si Kecil nyaman dan ceritakan dongeng tentang keceriaan, kebahagiaan, dan pertemanan Mickey Mouse, Minnie Mouse, Donald Duck, Daisy Duck, Goofy dan Pluto. Lalu, Si Kecil dapat melanjutkan waktu bermainnya untuk bermain bersama.
Gambar lucu cocok untuk membujuk anak agar tenang dan bahagia saat akan di imunisasi, no drama tangis-tangis meraung raung memberongak saat akan diimunisasi dengan gambar lucu anak akan tertarik dan bahagia saat akan divaksin. Terimkasih Hansaplast jasamu sangat berarti
d*****i
27/09/2023
Produk original
Produk original, sesuai request, harga sesuai, pengiriman relatif cepat, pokoknya mantap dan recommended. Pengemasan baik dan kardus tebal. Dapat pelindung seperti bubble wrap tapi lucu. Langsung dibuat mainan sama anak saya 🙏
p*****s
15/07/2023
Produk berkualitas
Alhamdulillah paketnya sudah tiba. Pengemasan rapih dan pengiriman cepat meskipun cuma beli sedikit tapi dikasih kardus loh. Harganya murah banget dan dapat gratis ongkir pula. Barang ori, gambar lucu, anak suka. Pokoknya puas!